
INSIGHT KPK Hadir di Malang, Edukasi Generasi Muda untuk Semakin Berintegritas
MALANG – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melalui Anti-Corruption Learning Center (ACLC) gelar program Kampanye Digital Antikorupsi di Kota Malang pada Sabtu, 28 September 2024. Acara bertajuk INSIGHT (Inspirasi Gaya Hidup
Mahasiswa Prodi Pendidikan Tata Busana UM Unjuk Gigi dalam Pameran Fashion Trendversity
MALANG – Program Studi Pendidikan Tata Busana, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Malang (UM), hadirkan pameran fashion bertajuk “Trendversity” di Auditorium, Lantai 7, Malang Creative Center (MCC) pada Sabtu, 14 September.
Merayakan Maulid Nabi SAW ke-1446 Hijriah, ISSC Gelar Acara Peduli Sosial Laskar Inklusi Bersama YDWI
MALANG – Merayakan Maulid Nabi SAW yang ke-1446 Hijriah, Islamic Social Science Community (ISSC) menggelar acara Peduli Sosial Laskar Inklusi bekerja sama dengan Yayasan Disabilitas Waroeng Inklusif (YDWI). Acara ini
UMKM Malang Didukung Makin Kreatif dalam Pelatihan Bersama Smartfren Community di Malang Creative Center
MALANG – Smartfren Community Malang Raya mengadakan pelatihan dan pendampingan UMKM di ruang Amphitheater, Malang Creative Center (MCC) pada rabu 21 Agustus 2024. Pelatihan bertajuk Teman UMKM Naik Kelas tersebut
Gelar Malang Noise Fest 2024 di Malang Creative Center: Kenalkan Noise yang Tidak Kalah dari Noise Mancanegara
MALANG – Kamis, 9 Mei 2024, Malang Creative Center (MCC) menjadi tuan rumah bagi Malang Noise Fest 2024, yang diselenggarakan di Amphitheater 1, lantai 5. Festival ini merupakan salah satu
Menemukan Makna dari Benda Temuan: Exhibition Asri Kolaj Bawakan Penghormatan Komunitas Seni Kolase di Malang Creative Center
MALANG – Exhibition Asri Kolaj kembali menggelar agenda tahunan mereka, ‘World Collage Day’, di Malang Creative Center (MCC) dari Sabtu, 11 Mei 2024 hingga Selasa, 14 Mei 2024. Acara ini
Miliki Potensi Luar Biasa, Kota Malang Jadi Tuan Rumah Ketiga Sosialisasi Startup4industry 2024
MALANG – Kota Malang terpilih sebagai tuan rumah ketiga dalam rangkaian sosialisasi program Startup4industry yang diselenggarakan oleh Kementerian Perindustrian Republik Indonesia (Kemenperin-RI). Setelah sukses diadakan di beberapa kota sebelumnya, acara
Fistography Digital Competition 2024: Membawa Kesederhanaan dan Euforia ke Puncak Kreativitas di Malang Creative Center
MALANG – Dalam suatu perayaan yang memukau, Fistography Digital Competition kembali meramaikan panggung seni digital di Malang Creative Center (MCC) pada akhir pekan tanggal 4 hingga 5 Mei 2024. Event
PAMERAN JELANG JULANG SATUKAN 3 PENGRAJIN KOTA MALANG WUJUDKAN “MALANG SEJUTA MOTIF”
MALANG – Kreatifitas menjadi salah satu upaya dalam mewujudkan deretan manusia yang berpikir secara sintetis. Oleh karenanya, kreatifitas menjadi hal yang begitu berharga, aset bagi individu dalam setiap pemikirannya. Urgensi