MALANG – Malang Festival Robotic sukses digelar dengan menghadirkan kompetisi robotik dan coding tingkat SD dan SMP se-Kota Malang (11/01). Diselenggarakan oleh RoboEdu, kegiatan ini berlangsung selama dua hari di Main Hall lantai 2 Malang Creative Center (MCC).