
Cookpad Indonesia Gelar Cooking Class di Malang Creative Center
MALANG – Komunitas Cookpad Indonesia menggelar acara Cooking Class yang berisi baking demo dan sesi meet-up komunitas di Malang Creative Center (MCC) pada Minggu, 15 September 2024 lalu. Acara ini
Berinovasi dengan Aroma: Workshop Artisan Perfumery Eksklusif di Malang Creative Center
MALANG – Workshop Artisan Perfumery dengan level Intermediate hingga Advanced telah diadakan di Malang Creative Center (MCC) lantai 3. Acara ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang seni
Dari Panggung Turun ke Hati: “Pesta Rasa” Menyuguhkan Empat Kisah Memikat di Malang Creative Center
MALANG – Amphitheater 1 Lantai 5 Malang Creative Center (MCC) dimeriahkan dengan event Pesta Rasa yang diselenggarakan oleh Komunitas Ruang Karakter pada 12-15 September lalu. Selama empat hari berturut-turut, akan
Malang Autism Summit 2024 Hasilkan 10 Resolusi, Wujudkan Harapan Lingkungan Inklusif untuk Anak dengan Autisme
MALANG – Malang Autism Summit 2024 (MAS24), acara internasional untuk Autisme di Malang Creative Center (MCC) telah usai. Hadir selama 3 hingga 5 Oktober 2024, acara tersebut dihadiri oleh 3.000
Project Management Challenge 2024: Ajang Mahasiswa Nasional dan Internasional Uji Inovasi di Sektor Pariwisata
MALANG – Project Management Institute (PMI) Indonesia gelar Project Management Challenge (PMC 2024) di Malang Creative Center (MCC). Acara yang digelar di ruang Amphitheater 2, Lantai 5 MCC ini mengangkat
Malang Creative Center Jadi Panggung Peluncuran Album “Lullubies” oleh Fiqar Anwar
MALANG – Malang Creative Center (MCC) menjadi tempat berlangsungnya acara peluncuran album pertama Fiqar Anwar yang bertajuk ‘Lullubies”. Acara yang digelar pada 29 September 2024 ini juga dihadiri komunitas Indonesian
Merry Riana Learning Center Gelar Kompetisi Public Speaking di MCC untuk Latih Siswa Malang Berani Bicara
MALANG – Merry Riana Learning Center menggelar kompetisi public speaking pada Minggu, 29 September 2024, di Malang Creative Center (MCC), Acara ini diikuti oleh 60 siswa Sekolah Dasar (SD) dan
Kenalkan VTuber ke Khalayak, Niji Project Malang Gelar Photoshoot Cosplay di MCC
MALANG – Komunitas Cosplay Virtual YouTuber (VTuber), Niji Project Malang gelar kegiatan Photoshoot Cosplay di Malang Creative Center (MCC). Acara ini mengusung tema karakter VTuber dari agensi Jepang, NIJISANJI-EN. Terdapat
Journée Amicale 2024, Hima Bahasa dan Sastra Prancis UB Pamerkan Film Pendek Karya Mahasiswa
MALANG – Himpunan Mahasiswa Bahasa dan Sastra Prancis (CÉF) gelar Short Movie Screening pada Sabtu (28/9). Acara bertajuk Journée Amicale 2024 menampilkan hasil karya mahasiswa yang dihasilkan dari mata kuliah